You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Walikota Jaksel Himbau Camat dan Lurah Bakar Sampah Kering
.
photo Izzudin - Beritajakarta.id

Cegah Penumpukan, Sampah Kering Harus Dibakar

Pengelolaan sampah harus dilakukan juga oleh pihak kecamatan dan keluarahan. Ini dilakukan untuk mencegah timbulnya tumpukan sampah yang lebih dari tiga hari.

Sudah saya bilang camat dan lurah se-Jakarta Selatan untuk membakar sampah yang kering. Saat ini Camat Kebayoran Lama sedang mencari lahannya

"Sudah saya bilang camat dan lurah se-Jakarta Selatan untuk membakar sampah yang kering. Saat ini Camat Kebayoran Lama sedang mencari lahannya," ujar Tri Kurniadi, Wali Kota Jakarta Selatan, Rabu (4/11).

Hal ini, lanjut Tri, untuk mengantisipasi penumpukan sampah di permukiman penduduk. "Jangan sampai ada sampah yang menumpuk lebih dari tiga hari. Karena selain tidak enak dilihat, bisa menyebabkan penyakit," tuturnya.

15 Truk Sampah Jaktim Tertahan di Bantar Gebang

Menurut Tri, saat ini memang belum ada lokasi khusus untuk pembakaran sampah. Namun beberapa lokasi sementara seperti di wilayah Kelurahan Gandaria Selatan, Gandaria Utara, Petukangan Selatan, Pesanggrahan dan Rawa Barat sudah tersedia.

"Supaya tidak ada tumpukan sampah di wilayah, harus ada langkah untuk penanggulangan," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pendaftaran Mudik Gratis 2025 Dibuka Besok, Simak Informasi Lengkapnya

    access_time06-03-2025 remove_red_eye13774 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Transjakarta Terapkan Prosedur Terbaru dalam Laporan Barang Tertinggal

    access_time03-03-2025 remove_red_eye1139 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Atasi Banjir, Gubernur Pramono Instruksikan Pembukaan Pintu Air

    access_time04-03-2025 remove_red_eye975 personDessy Suciati
  4. Curah Hujan Ekstrem di Hulu Sebabkan Sungai Ciliwung Meluap

    access_time04-03-2025 remove_red_eye752 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Halte Petukangan Berganti Nama Menjadi Halte Petukangan D’Masiv

    access_time04-03-2025 remove_red_eye717 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik