You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
PKK Pulau Seribu Mendapatkan Bimtek Dasawisma
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

50 Kelompok PKK di Pulau Pari Diberi Bimbingan

50 kelompok Pembinaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) tingkat rukun tetangga (RT) dan rukun warga (RW) mengikuti Bimbingan Teknis (Bimtek) Dasawisma di Kantor Kelurahan Pulau Pari, Kecamatan Kepulauan Seribu Selatan.

Mereka mendapatkan pemahaman soal kesehatan, peningkatan ekonomi dan juga soal pemberdayaan wanita itu sendiri

 

Lurah Pulau Pari, Murta’a mengatakan, bimbingan teknis yang diberikan terkait permasalahan pembangunan yang ada di sekitar lingkungan.

Peserta KB di Kepulauan Seribu Meningkat

"Mereka mendapatkan pemahaman soal kesehatan, peningkatan ekonomi dan juga soal pemberdayaan wanita itu sendiri," ujarnya, Senin (23/11).

Menurut Murta'a, PKK harus tahu dan paham persoalan di lingkungan karena PKK tingkat RT dan RW ini merupakan ujung tombak kepanjangan tangan dari pemerintah.

"Caranya sederhana yang bisa ditangani langsung terkait bidang perempuan, langsung ditangani, yang tidak bisa diatasi bisa didata lalu dilaporkan ke kelurahan," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4258 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1815 personFakhrizal Fakhri
  3. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1601 personFakhrizal Fakhri
  4. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1587 personAnita Karyati
  5. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1563 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik