You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Mesin Antrean PTSP Cipinang Melayu Rusak
.
photo Ilustrasi - Beritajakarta.id

Mesin Antrean PTSP Cipinang Melayu Rusak

Meskipun sudah diperbaiki lima kali, mesin antrean di Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PTSP) Kelurahan Cipinang Melayu, Makasar, Jakarta Timur kembali rusak. Ini sudah terjadi selama lebih dari satu tahun.

Sudah lima kali diperbaiki, mesin antrean ini masih tetap rusak juga

"Sudah lima kali diperbaiki, mesin antrean ini masih tetap rusak juga," ujar Bagas Satriyandi, Kepala PTSP Kelurahan Cipinang Melayu, Rabu (3/2).

Ruang PTSP Kelurahan Karet Kurang Layak

Menurut Bagas, memang setiap usai diperbaiki mesin akan beroperasi dengan normal. Namun hal tersebut tidak berlangsung lama. Sehingga ia berharap akan ada penggantian mesin antrean dari PTSP Kota Jakarta Timur.

"Saya pikir percuma juga diperbaiki karena tetap rusak. Makanya saya minta ke PTSP kota agar dianggarkan mesin antrean yang baru," tandasnya.

Menurutnya, jumlah pengunjung di PTSP Cipinang Melayu ini setiap harinya sekitar 100-200 warga. Mayoritas adalah pemohon perekaman e-KTP.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pendaftaran Anggota KI DKI 2025-2029 Dimulai 25 Juli

    access_time16-07-2025 remove_red_eye3787 personFolmer
  2. Tim Sepak Bola U-12 DKI Wakili Indonesia Berlaga di Dana Cup Denmark

    access_time16-07-2025 remove_red_eye1606 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. JPO di Jalan Otista Direvitalisasi, Rekayasa Lalin Dimulai 20 Juli

    access_time17-07-2025 remove_red_eye972 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Jakarta Fair 2025 Sukses Dorong Pertumbuhan Ekonomi

    access_time14-07-2025 remove_red_eye955 personFakhrizal Fakhri
  5. Pramono Tegaskan Komitmen Pembangunan Berkelanjutan di Forum PBB

    access_time17-07-2025 remove_red_eye933 personDessy Suciati

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik