You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Tempat Karaoke di Krendang Ditutup
.
photo Folmer - Beritajakarta.id

Tempat Karaoke di Krendang Ditutup

Satu tempat karaoke di Jalan Krendang Raya, RT 08/01, Kelurahan Krendang, Tambora, Jakarta Barat ditutup. Sebab karaoke tersebut tidak memiliki perizinan yang lengkap.

Tempat hiburan karaoke ditutup karena pemikik maupun pengelola tidak dapat menunjukkan izin Undang Undang Gangguan (UUG) dan izin penyelenggaran usaha tempat hiburan

"Tempat hiburan karaoke ditutup karena pemikik maupun pengelola tidak dapat menunjukkan izin Undang Undang Gangguan (UUG) dan izin penyelenggaran usaha tempat hiburan," kata Andre Ravnic, Lurah Krendang, Rabu (30/3).

Andre mengatakan, tindakan tegas ini merupakan kelanjutan dari pengaduan masyarakat sekitar yang resah dengan adanya tempat karaoke tersebut.

BNNK Jakut Ancam Tutup Karaoke di Hotel Tematik

"Tempat hiburan karaoke ini sudah lama beroperasi. Tujuan digelar operasi peka untuk mengantisipasi peredaraan minuman keras dan narkoba yang dapat merusak generasi muda," ujarnya.

Sementara Toni (45) warga RW 01 mengapresiasi tindakan tegas dari aparat. Sebab keresahan warga sudah sangat lama terkait beroperasinya karaoke itu.

"Ini tempat hiburan sudah lama beroperasi, tapi tidak bisa terjamah karena bekingnya kuat. Mudah-mudahan pemilik bisa aturan hukum yang berlaku," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI Kembali Raih Penghargaan dari Kemendag

    access_time18-11-2024 remove_red_eye3691 personFolmer
  2. Derai Hujan Masih Membasahi Jakarta Hari Ini

    access_time17-11-2024 remove_red_eye971 personTiyo Surya Sakti
  3. Pj Gubernur Teguh Pastikan Jakarta Aman, Stabil dan Terkendali

    access_time20-11-2024 remove_red_eye938 personFolmer
  4. Buka 35.000 Lowongan Kerja, Pj Gubernur Teguh Resmikan Jaknaker Expo 2024

    access_time21-11-2024 remove_red_eye891 personFolmer
  5. Dinsos DKI Luncurkan SiPending Emas Mobile

    access_time18-11-2024 remove_red_eye827 personAldi Geri Lumban Tobing