You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
15 Pak Ogah di Kawasan Roxy di Jaring Petugas
.
photo Rudi Hermawan - Beritajakarta.id

Belasan Jukir Liar Roxy Diamankan

Belasan juru parkir (jukir) liar di Jl KH Hasyim, Gambir, Jakarta Pusat, diamankan petugas gabungan Satpol PP, Sudin Perhubungan dan Transportasi, Suku Dinas Sosial Jakarta Pusat, TNI dan Polri. Mereka diamankan saat tengah beroperasi di kawasan sekitar kolong Flyover Roxy.

Saat dirazia petugas mendapati mereka tengah beroperasi. Ada 15 jukir liar yang kami amankan disekitar Roxy

Camat Gambir, Fauzi mengatakan, penertiban jukir liar menindaklanjuti laporan masyarakat yang masuk dalam aplikasi Qlue. Selama ini keberadaan mereka dikeluhkan meresahkan pengguna jalan sehingga perlu ditertibkan.

"Saat dirazia petugas mendapati mereka tengah beroperasi. Ada 15 jukir liar yang kami amankan disekitar Roxy," katanya, Jumat (22/4).

Bawa Celurit, Jukir Liar Diamankan

Dalam penertiban tersebut, sebanyak 50 petugas gabungan dari Satpol PP, Sudin Perhubungan dan Transportasi Jakarta Pusat, Suku Dinas Sosial, TNI dan Polri, dikerahkan. Selanjutnya, jukir liar yang terjaring diserahkan ke Sudin Sosial Jakarta Pusat untuk didata.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4124 personNurito
  2. Sudin Tamhut Jaktim Tambah Pengamanan dan Sarpras di Taman Mahoni

    access_time11-04-2025 remove_red_eye2798 personNurito
  3. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1789 personFakhrizal Fakhri
  4. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1582 personFakhrizal Fakhri
  5. Program Kampung Iklim Bakal Diimplementasikan di RW 01 Pondok Bambu

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1445 personNurito

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik