You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Makam Fiktif Di Jakpus Terus Dienventalisir
.
photo Jhon Syah Putra Kaban - Beritajakarta.id

Makam Fiktif di Jakpus Terus Ditelusuri

Keberadaan makam fiktif di Taman Pemakaman Umum (TPU) yang ada di Jakarta Pusat terus ditelusuri dan diinventarisir.

Bukan hanya makam fiktif, pungutan liar (pungli) terkait makam juga kita berantas

Kepala Suku Dinas Kehutanan Jakarta Pusat, Munjirin Rasyid menuturkan, pihaknya terus memonitor agar tidak terjadi kasus makam fiktif di wilayah kerjanya.

"Cara tercepat mengatasi persoalan ini, warga harus mengembalikan izin penggunaan tanah makam (IPTM)," ujarnya, Senin (27/2).

67 Persen Makam Fiktif di DKI Sudah Dibongkar

‎Selain itu, sambung Munjirin, berbagai bentuk sosialisasi dan imbauan terus dilakukan, baik di lokasi TPU maupun tempat lainnya. Upaya ini sebagai bentuk antisipasi agar warga paham aturan dan mencegah terjadinya kasus serupa.

"Bukan hanya makam fiktif, pungutan liar (pungli) terkait makam juga kita berantas," jelasnya.

Ia menambahkan, saat ini masyarakat tidak lagi diperbolehkan memesan makam sebelum waktunya.

"Petugas yang terlibat izin ilegal atau pungli bisa di BAP dan terancam sanksi hingga pemecatan," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Siapkan Pendaftaran Online PJLP, Pelamar Diimbau Tidak Datang ke Balai Kota

    access_time22-04-2025 remove_red_eye16140 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Dibuka Dua Gelombang, Rekrutmen Petugas PPSU Bisa di Kelurahan-Kecamatan

    access_time22-04-2025 remove_red_eye3434 personFakhrizal Fakhri
  3. Pemkot Jaktim Data Warga Pencari Kerja

    access_time21-04-2025 remove_red_eye2462 personNurito
  4. Pramono Imbau Warga Daftar PPSU dan Damkar Melalui Kelurahan

    access_time23-04-2025 remove_red_eye1526 personFakhrizal Fakhri
  5. Anggota DPRD DKI Brando Susanto Tutup Usia

    access_time27-04-2025 remove_red_eye1457 personBudhi Firmansyah Surapati

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik