You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
50 Pelanggar Terjaring Operasi Tertib Masker di Kebon Jeruk
.
photo Rudi Hermawan - Beritajakarta.id

50 Pelanggar Terjaring Operasi Tertib Masker di Kebon Jeruk

Sebanyak 50 warga yang tidak mengenakan masker terjaring operasi Tertib Masker (Tibmask) yang digelar di Kebon Jeruk, Jakarta Barat. 

Ke-50 pelanggar ini kami berikan sanksi kerja sosial dan denda administrasi,

Camat Kebon Jeruk, Saumun mengatakan, operasi Tibmask yang mengerahkan petugas gabungan dari unsur Satpol PP, TNI, Polri dan unsur kelurahan ini digelar di tiga titik.

Operasi Tertib Masker di Gambir Jaring 84 Pelanggar

Rinciannya, di Jl Perjuangan, tepatnya pintu keluar tol Kebon Jeruk, Jalan Panjang dan di Jl Taman Ratu Kemuning Blok F1. 

"Ke-50 pelanggar ini kami berikan sanksi kerja sosial dan denda administrasi," ujarnya. 

Saumun menuturkan, sebanyak 30 pelanggar diberikan sanksi kerja sosial berupa menyapu jalan dan fasilitas umum. 

Kemudian, 20 pelanggar diberikan sanksi denda administrasi dengan total Rp 2.750.000.

"Selain itu,  kami juga mengkampanyekan protokol kesehatan 3M (memakai masker, mencuci tangan, menjaga jarak)," tandasnya. 

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Tiga ASN Berprestasi Pemprov DKI Terima Penghargaan dari Gubernur

    access_time07-05-2025 remove_red_eye3270 personDessy Suciati
  2. DPRD DKI Adakan Fit and Proper Test Calon Wali Kota dan Pejabat Tinggi

    access_time02-05-2025 remove_red_eye1640 personFakhrizal Fakhri
  3. Jakarta Diproyeksikan Jadi Kota Tujuan Wisata Olahraga

    access_time04-05-2025 remove_red_eye1205 personFakhrizal Fakhri
  4. Pemprov DKI-Kabupaten Karawang Perkuat Kerja Sama Pangan

    access_time06-05-2025 remove_red_eye1190 personDessy Suciati
  5. Sudin KPKP Jaksel Berikan 250 Ikan Cupang ke Warga Menteng Dalam

    access_time02-05-2025 remove_red_eye1025 personTiyo Surya Sakti

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik