You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Soal Sampah Di Kembangan, Camat: Itu Sampah Dari Kebon Jeruk
.
photo doc - Beritajakarta.id

Sampah di Srengseng dari Wilayah Lain

Camat Kembangan, Slamet Riyadi mengatakan, tumpukan sampah di RW 03, Srengseng bukan hanya pembuangan warga sekitar. Namun warga di beberapa wilayah Kecamatan lain juga memanfaatkan kondisi tumpukan itu sebagai Tempat Pembuangan Sampah (TPS).

Saya dapat informasi katanya dari warga di wilayah Kecamatan Kebon Jeruk juga buang ke sini

"Saya dapat informasi katanya dari warga di wilayah Kecamatan Kebon Jeruk juga buang ke sini, makanya nanti akan kita inventalisir berapa jumlahnya, siapa pembuangnya dan adakah yang memanfaatkan pengelolaanya, baru kita buat laporan ke dinas," katanya, Jumat (11/12).

Sementara, Camat Kebon Jeruk, Agus Triono mengatakan, dalam waktu dekat pihaknya akan melakukan penelusuran di sejumlah TPS yang ada di wilayahnya.

Camat Diminta Buat Laporan Tumpukan Sampah

"Masa sih warga kami atau TPS di kami membuang sampah ke Srengseng, kan kita punya TPS juga di Jalan Panjang dan Jalan Pahlawan Sukabumi Selatan, tapi nanti saya cek deh," katanya.

Sebelumnya, Kepala Dinas Kebersihan DKI Jakarta, Isnawa Adji meminta camat di Kembangan dan Cengkareng segera membuat laporan detail terkait adanya tumpukan sampah 10 meter di RW 03 Srengseng dan RW 16 Kapuk.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Besok, Festival Urban Farming Kembali Digelar

    access_time09-07-2025 remove_red_eye2545 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Pimpinan Operator dan Mitra Diajak Merasakan Layanan Transjakarta

    access_time10-07-2025 remove_red_eye1365 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. MRT Jakarta Kaji Perluas Rute ke Tangerang Selatan

    access_time13-07-2025 remove_red_eye1028 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Transjakarta Didorong Kembangkan Layanan Strategis

    access_time11-07-2025 remove_red_eye936 personFakhrizal Fakhri
  5. Pengurus IKAL DKI Jakarta 2025–2030 Resmi Dilantik

    access_time09-07-2025 remove_red_eye831 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik