You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Enam Orang di Pulau Tidung Terjaring Operasi Tertib Masker
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Enam Orang di Pulau Tidung Terjaring Operasi Tertib Masker

Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kepulauan Seribu menggelar Operasi Tertib Masker di Kelurahan Pulau Tidung, Kecamatan Kepulauan Seribu Selatan. Hasilnya, didapati enam orang yang tidak menggunakan masker saat berada di luar rumah atau tempat umum.

Kita berikan sanksi

Kepala Satpol PP Kepulauan Seribu, Rahmat Lubis mengatakan, Operasi Tertib Masker ini melibatkan organisasi perangkat daerah (OPD) dan instansi terkait.

"Enam Warga yang tidak mematuhi protokol kesehatan pencegahan penularan COVID-19 itu kita berikan sanksi sesuai aturan berlaku," ujarnya, Kamis (8/10).

27 Warga Terjaring Operasi Tertib Masker di Semper Barat

Rahmat menjelaskan, sebanyak satu orang pelanggar penggunaan masker menjalani sanksi sosial. Sementara, lima lainnya dikenakan sanksi denda.

"Sanksi denda ini akan masuk ke kas daerah. Kami akan menindak tegas pelanggar protokol kesehatan dengan penerapan sanksi agar memberikan efek jera," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Besok, Festival Urban Farming Kembali Digelar

    access_time09-07-2025 remove_red_eye2300 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Genangan di Kecamatan Penjaringan Cepat Ditangani

    access_time07-07-2025 remove_red_eye1630 personAnita Karyati
  3. Pimpinan Operator dan Mitra Diajak Merasakan Layanan Transjakarta

    access_time10-07-2025 remove_red_eye1097 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Pramono Komitmen Prioritaskan Tiga Isu Keluarga

    access_time06-07-2025 remove_red_eye780 personBudhi Firmansyah Surapati
  5. Transjakarta Didorong Kembangkan Layanan Strategis

    access_time11-07-2025 remove_red_eye711 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik