You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
60 Juru Sita Pajak Daerah Dilantik Gubernur
.
photo Suriaman Panjaitan - Beritajakarta.id

Gubernur Lantik 60 Juru Sita Pajak Daerah

Gubernur DKI Jakarta, Djarot Saiful Hidayat melantik 60 Juru Sita Pajak Daerah Badan Pajak dan Retribusi Daerah (BPRD) Provinsi DKI Jakarta.

Hingga bulan Juli, target yang baru terealisasi Rp 15,52 triliun atau sebesar 44,8 persen

Dikatakan Djarot, ‎juru sita yang baru saja dilantik harus mampu berkontribusi untuk merealisasikan target penerimaan pajak daerah tahun ini sebesar Rp 35,23 triliun.

"Hingga bulan Juli, target yang baru terealisasi Rp 15,52 triliun atau sebesar 44,8 persen," ujar Djarot, di Balai Kota DKI Jakarta, Kamis (27/7).

Sanksi Bagi Penunggak Pajak Ditingkatkan

Ia menambahkan, juru sita pajak daerah yang baru saja dilantik ini harus jujur dan berintegritas. Sehingga, tidak ada lagi stigma negatif dari masyarakat.

"Praktik petugas pajak yang tidak baik di masa lalu harus kita hilangkan dan dibongkar," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Wakil Ketua Komisi A Sambut Positif Program Pemutihan Ijazah

    access_time01-05-2025 remove_red_eye1987 personFakhrizal Fakhri
  2. Tiga ASN Berprestasi Pemprov DKI Terima Penghargaan dari Gubernur

    access_time07-05-2025 remove_red_eye1866 personDessy Suciati
  3. DPRD DKI Adakan Fit and Proper Test Calon Wali Kota dan Pejabat Tinggi

    access_time02-05-2025 remove_red_eye1615 personFakhrizal Fakhri
  4. Legislator Dorong Perluasan Aturan ASN DKI Gunakan Transportasi Umum

    access_time01-05-2025 remove_red_eye1494 personFakhrizal Fakhri
  5. Jakarta Diproyeksikan Jadi Kota Tujuan Wisata Olahraga

    access_time04-05-2025 remove_red_eye1174 personFakhrizal Fakhri
KONTAK KAMI

Jl. Medan Merdeka Selatan 8-9 Blok F Lt. II Jakarta
local_phone +62 21 3822356
email redaksi@beritajakarta.id

TAUTAN LAINNYA
Tentang Kami | Sitemap | Infografis

© copyright 2001 - 2025 All Rights Reserved

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik